Pernah dengar tentang laissez faire? Meskipun terdengar sangat “classy”, tapi sebenarnya hal ini bisa dipahami secara simpel. Yap, obrolan kita kali ini agak aneh, mengenai pemikiran seorang Adam Smith yang dijuluki sebagai Bapak Ekonomi kelahiran tiga abad lampau. Bukunya yang berjudul “An Inquiry into the Nature and Causes of the Wealth of Nations” bisa dianggap sebagai … [Selengkapnya ...]
Stoikisme dan Kebebasan Finansial
diskartes.com - Assalamualaykum para filsuf modern! Dalam beberapa ajaran agama diajarkan makna keikhlasan atas apa yang dimiliki setiap individu di dunia ini. Kemudian filosofi lokal mengingatkan kita untuk selalu "nrimo ing pandum", yang artinya juga tidak jauh beda dengan keikhlasan, menerima segala yang diberikan. Kali ini kita akan angkat tema populer yaitu kebebasan … [Selengkapnya ...]
Orang Bijak Pilih Saham Atau Reksadana?
diskartes.com - Assalamualaykum young investor! Baru-baru ini saya mendapat e-mail dari seorang pembaca budiman, yang sangat mungkin dirasakan oleh pembaca lainnya juga. Tidak perlu saya sebutkan namanya dan isi emailnya keseluruhan, tetapi inti pertanyaannya adalah dia sedang galau dalam berinvestasi. Kata kawan kita ini, "Mas, saya punya cukup uang tapi bingung untuk … [Selengkapnya ...]
Gini Perhitungan Dana Desa dan Dana Kelurahan Di Tempat Anda
diskartes.com - Assalamualaykum kepala desa dan pak lurah! [telah diupdate pada November 2018] Sekali-kali saya akan tulis isu nasional beberapa tahun terakhir, yaitu dana desa dan dana kelurahan. Konsep awal yang bagus, membangun dari pinggir. Namun sangat disayangkan karena banyak kepala desa yang terkena masalah, bisa karena kurangnya pemahaman aparat desa atau memang … [Selengkapnya ...]
Bunga KPR, Strategi Konvensional Perbankan Internasional
diskartes.com - Assalamualaykum debitur KPR! Dalam beberapa waktu belakangan ini saya mendapat request untuk ngebahas KPR, padahal masih ada daftar antrian tulisan lainnya. Namun karena isunya penting dan baru dikit yang ngebahas, bolehlah bunga KPR ini jadi topik kita kali ini. Saya dengar malah ada yang sampai protes ke pemerintah loh (BI dan OJK, bro-bro yang lagi kerja di … [Selengkapnya ...]