Momen yang paling ditunggu oleh trader saham adalah saat terjadi pembalikan arah atau reversal, yaitu kondisi ketika harga saham di bursa berbalik arah, baik itu bullish reversal ataupun bearish reversal. Jika bisa mengenali pola pembalikan arah ini, kita bisa mendapatkan keuntungan yang optimal dalam trading saham loh. Apa sih yang biasanya menyebabkan terjadinya pembalikan … [Selengkapnya ...]