• BLOG
  • Buku
  • Podcast
  • Video
  • Testimonials
  • Data

Diskartes - Blog Investasi dan Ekonomi

Blog Perencanaan Keuangan, Investasi Saham, Cryptocurrency, dan Ekonomi.

  • Ekonomi
  • Saham
  • Blockchain
  • Perencanaan Keuangan
  • Fintech
  • Bisnis

Arsip untuk Februari 2020

7 Kesalahan Memilih Reksa Dana yang Berujung Tujuan Finansial Nggak Tercapai

Februari 17, 2020 By Carolina

7 Kesalahan Memilih Reksa Dana yang Berujung Tujuan Finansial Nggak Tercapai

Hai, apa kabar? Sudah investasi apa saja? Semoga sudah enggak maju mundur cantik/ganteng mau investasi. Salah satu investasi yang cocok untuk pemula adalah reksa dana. Produknya banyak, dikelompokkan dalam beberapa kategori, yang bisa dipilih sesuai karakter kita sendiri, dan tentunya, tujuan keuangan kita. Apa masih bingung memilih reksa dana yang seperti apa? Seharusnya … [Selengkapnya ...]

9 Langkah Mulai Nabung Saham untuk Ibu Rumah Tangga

Februari 14, 2020 By Carolina

9 Langkah Mulai Nabung Saham untuk Ibu Rumah Tangga

Siapa pun bisa investasi saham, sekarang. Mulai dari mahasiswa hingga pengusaha. Ibu rumah tangga juga jangan mau ketinggalan, bisa mulai nabung saham sekarang juga. Yes, biarpun istilah "ibu rumah tangga" masih kedengaran seperti "mom-shaming", tapi meh ... nggak usah dipedulikan. Meski uang belanja dapat dari suami secara penuh setiap bulannya, ibu rumah tangga juga bisa … [Selengkapnya ...]

7 Tip Memilih Sekuritas untuk Pemula

Februari 12, 2020 By Carolina

7 Tip Memilih Sekuritas untuk Pemula

Jika kamu hendak mulai investasi saham, maka pertama kali yang harus kamu lakukan adalah memilih sekuritas yang dapat membantumu untuk bertransaksi. Nah, masalahnya, sebagai pemula, bisa jadi kamu ngeblank, perusahaan sekuritas mana yang sebaiknya dipilih? Sekuritas kan ada banyak beud. Masing-masing ngeklaim diri sebagai yang terbaik juga pastinya. Terus, gimana milihnya, … [Selengkapnya ...]

7 Mitos Keuangan yang Sooo Yesterday dan Sebaiknya Nggak Dipercaya Lagi

Februari 10, 2020 By Carolina

7 Mitos Keuangan yang Sooo Yesterday dan Sebaiknya Nggak Dipercaya Lagi

Kita di Indonesia itu kaya mitos. Iya enggak? Sejak kecil kita sudah banyak dihadapkan pada mitos. Siapa yang dulu suka diwanti-wanti, kalau main harus segera pulang begitu senja datang? Soalnya, katanya ada sejenis makhluk halus yang suka mengincar anak-anak berkeliaran di waktu senja. Nah, begitu juga di keuangan. Ada juga berbagai mitos keuangan yang masih sering terdengar … [Selengkapnya ...]

Hobi Belanja? Begini 7 Cara Mengatur Keuangan si Shopaholic

Februari 7, 2020 By Carolina

Hobi Belanja? Begini 7 Cara Mengatur Keuangan si Shopaholic

Ada yang hobi belanja? Kayaknya semua perempuan ngacung nih. Sebuah penelitian di Inggris menyatakan bahwa 2 – 10% orang dewasa cenderung senang berbelanja. Dan, seperti yang sudah diduga, pada perempuan, kecenderungan hobi belanja ini meningkat 9 kali lebih besar ketimbang laki-laki. Nah lo! Jadi, apakah kamu juga memiliki kecenderungan hobi belanja, hingga menjurus ke … [Selengkapnya ...]

« Halaman Sebelumnya
Halaman Berikutnya »
  • Instagram
  • LinkedIn
  • Twitter
  • YouTube

Podcast Diskartes

Buku Investasi (Katanya…)

buku saham terbaik

Copyright © 2025 diskartes