Emiten telekomunikasi belakangan ini sedang ramai membahas fiber optik. Tak hanya sebatas tulang punggung layanan, tapi sebagai aset yang bisa diolah lebih strategis. Di tengah persaingan yang makin ketat, jaringan fiber memang seharusnya enggak hanya dipakai untuk menopang operasional harian, tapi juga mulai dilihat sebagai sumber nilai yang bisa dioptimalkan. Pendekatan … [Selengkapnya ...]
