diskartes.com - Assalamualaykum semesta Indonesia! Entah salah apa negeri ini, sampai begitu banyak kerumitan yang terjadi dan membuat pening kepala. Saat ini, ketika surat kabar tergeletak di meja, malas hati untuk membuka. Beritanya tidak akan jauh dari pembunuhan, pemerkosaan, pelacuran. Mau lebih keren? Maka Anda bisa temuin kemiskinan, inflasi tak terkendali, suku bunga … [Selengkapnya ...]
Harga Minyak Dunia Dan Nasi Goreng
diskartes.com - Assalamualaykum para penggila gorengan! Dahulu kala ketika pertama kali membaca surat kabar yang di dalamnya berisi kata-kata "harga minyak dunia turun drastis dan mengakibatkan bla bla bla...", banyak pertanyaan langsung muncul di benak saya. Pertanyaan bodoh ketika masih hijau dan belum paham ekonomi, contohnya seperti ini: - Apa bedanya minyak goreng di … [Selengkapnya ...]
Pajak Jual Beli Saham, Tak Terhindar Bak Kematian
diskartes.com - Assalamualaykum para wajib pajak! Saya tidak mengenal Benjamin Franklin, tapi ucapannya yang sudah terlampau mendunia akhirnya sering digunakan orang-orang sok pintar seperti penulis blog ini dalam diskusi keuangan. Kalimat beliau kira-kira seperti ini: "In this world nothing can be said to be certain, except death and taxes." Bahasa Indonesianya," … [Selengkapnya ...]
Bisnis Prostitusi, Tertua Namun Tak Mereda
diskartes.com - Assalamualaykum muda-mudi! Beberapa pekan terakhir daerah Kalijodo menjadi buah bibir di Jakarta, setelah sebelumnya area gang Dolly ditutup oleh Ibu Tri Rismaharini. Kisruh jelas tidak bisa dihindarkan, karena berdasarkan kabar dari beberapa media, setiap kawasan besar yang mengelola lahan prostitusi bisa meraup lebih dari 500 juta rupiah setiap malamnya. … [Selengkapnya ...]
Sekelumit Makro Dan Cara Bisnis Online Yang Bijak
diskartes.com - Assalamualaykum relasi! Salah seorang relasi saya di dumay facebook (sebut saja mas Bakti) menulis status yang berkisah kemajuan bisnis online, bahkan membeli minyak goreng menggunakan pelayanan online. Menarik sekali, kita memang belum memasuki zaman robot seperti di film-film dimana apapun yang kita butuhkan telah disediakan si robot. Tapi dunia yang kita … [Selengkapnya ...]